muncul setelah minum atau makan, dan saya baru tahu bila tulang rusuk saya
yang sebelah kiri itu lebih menonjol dibandingkan dengan yang sebelah
kanan, terkadang saya merasa sesak nafas, dan keluhan terakhir saya sering
merasakan kondisi pinggang saya yang sebelah kanan terasa sakit, apa ada
hubungan dengan sakit ginjal atau dampak dari masalah cegukan ya dok?
Kira-kira saya sakit apa dok? Terimakasih
*Isya, Cililitan-19 tahun*
*Jawaban : *
Untuk Isya, perlu diketahui tentang cegukan (Hiccup) adalah bentuk dari
gerakan diagfragma yang mendadak, diluar kemauan kita kearah rongga perut.
Hal itu disebabkan, oleh karena terangsang sesuatu yang menyebabkan kita
menarik nafas tiba-tiba dan cepat. Sehingga, pada akhirnya udara yang
dihisap melewati trachea (bagian dari saluran nafas) tadi, membentur pita
suara yang akan menimbulkan suara "hiiiik" pada waktu cegukan.
Diagfragma sendiri adalah anyaman otot yang berbentuk kubah, melengkung
kearah rongga dada yang sekaligus berfungsi sebagai pemisah rongga dada
diatas, dengan rongga perut dibawahnya.
Gerak diagfragma yang tiba-tiba, yang berdampak pada menarik nafas yang
cepat distimulasi oleh:
-Makan/ minuman menelan terlalu cepat/ terburu-buru/ terlalu banyak.
-Rangsangan pada tenggorokan, menelan udara misalnya merokok.
-Rangsangan lambung/ perubahan temperature lambung, misal : sehabis minum
dingin lalu panas.
-Alkohol, emosi seperti gugup, cemas, dan sebagainya
Cegukan biasanya berlangsung sesaat atau beberapa menit. Bila kemudian
kondisi tersebut berlangsung lama, maka perlu dicari penyebab lain.
Cara mengatasi cegukan yang dapat dilakukan, antara lain dengan :
-Menahan nafas seperti kalau kita menyelam.
-Menghisap gula pasir yang ditaruh dibawah lidah, berulang 3x berinterval 2
menit.
-Dikejutkan sebagai rangsang motorik.
-Menarik lidah kuat-kuat.
Dalam hal tersebut, cegukan perlu mendapatkan perhatian serius bila
terdapat kondisi berikut:
Berlangsung dalam kurun waktu lebih dari 3 jam
Disertai dengan gejala lain, seperti: sakit perut, demam, sesak nafas,
muntah atau batuk darah
Berkenaan dengan kelainan iga/ rongga dada, tentu hal tersebut akan sedikit
banyak mempengaruhi bentuk/ volume paru-paru Anda sehingga mudah
terinfeksi, sesak nafas, banyak mengelurkan dahak kuning/ hijau. Dalam hal
tersebut perlu dilakukan pemeriksaan rongten untuk memahami bentuk dan
dampak kelainan tulang Anda.
Sedangkan untuk keluhan dalam bentuk nyeri pinggang sebelah kanan, bisa
karena masalah yang berkaitan dengan ginjal kanan, atau bahkan dapat pula
tidak berhubungan dengan problem ginjal. Biasanya dokter akan memeriksa
urin & darah Anda dilaboratorium. Mungkin juga memeriksa dengan USG. Semua
itu untuk menentukan apakah berkaitan dengan ginjal atau tidak. (US)
*dr Untung Sudomo, SpPD**
*
*Kolom Dokter Kita diasuh oleh RS.Meilia Cibubur*
baca juga :
- Hal Yang Membuat Anak Tak Bisa Bergaul
- Tips Belanja Lewat Online Tanpa Risiko Tertipu
- Tujuh Tanda Dia Ingin Hubungan Serius
- Cara Membuat Tubuh Lebih Tinggi
- Banyak yang Ingin Dibeli, Mana yang Didahulukan?
- Mobil Mogok di Jalan Tol, Lakukan Ini
- Cara Alami Hilangkan Sakit Kepala Tanpa Obat
- Rapikan Meja Kerja Anda dengan Cara Ini
- Obat Alami Sakit Gigi
- Wujudkan Resolusi Bebas Utang (Serius) di Tahun Baru
- Langkah Penting yang Harus Dilakukan Sebelum Wawancara Kerja
- Jika Deodoran Sudah Tak Mampu Atasi Bau Badan
- Makan Sepuasnya Tanpa Takut Gemuk
- Tipe Wajah Pria Setia vs Berbakat Selingkuh
- Menyiasati Aturan Ganjil Genap Jokowi
- Minuman Pagi yang Dapat Mencegah Pikun
- Tips 'Mencuri Waktu' Memotret
- Tips Menjepret Foto Candid yang Menarik
- Tips Merawat Kartu Memori
- Berbagai Penyebab Pasangan Sulit Hamil
- Tip Mengatasi Masalah Pada Masa Awal Kehamilan
- Agar Tubuh Kembali Kuat Setelah Sakit, Lakukan 7 Langkah Ini
- Cara Kuno yang Tak Biasa untuk Mengobati Flu
- Tidur Tanpa Pakaian Bikin Subur
- Ini Dia Tips Agar Koper Tidak Dibobol
- Cara Membuat Tubuh Lebih Tinggi
- Cara Alami Hilangkan Sakit Kepala Tanpa Obat
- Obat Alami Sakit Gigi
- Jika Deodoran Sudah Tak Mampu Atasi Bau Badan
- Makan Sepuasnya Tanpa Takut Gemuk
- Minuman Pagi yang Dapat Mencegah Pikun
- Tip Mengatasi Masalah Pada Masa Awal Kehamilan
- Agar Tubuh Kembali Kuat Setelah Sakit, Lakukan 7 Langkah Ini
- Cara Kuno yang Tak Biasa untuk Mengobati Flu
- Tidur Tanpa Pakaian Bikin Subur
- 4 Manfaat Minum Air Putih yang Tak Terduga
- Penyebab Kegagalan dalam Menurunkan Berat Badan
- Kiat Minum Jamu Tanpa Risiko
- Cara yang Benar Menggunakan Minyak Goreng
- Cara Alami Menghilangkan Napas Bau
- 10 Cara Mendeteksi Penyakit dari Tubuh Wanita
- Kebiasaan Buruk Ketika Berkeramas
- Bahasa Tubuh yang Harus Dihindari
- Pilih Sisir yang Tepat untuk Rambut Lebih Sehat
- Cara Tepat Memakai Lipgloss
- Waspadai Makanan Pengikis Tulang
- Tetap Cantik di Bawah Terpaan Sinar Matahari
- Telur, Rahasia Cantik Alami dari Luar dan Dalam
- Sembilan Cara Mempertajam Ingatan Anda
- Wortel Bantu Cegah Kepikunan
- Cara Alami Hilangkan Sakit Kepala Tanpa Obat
- Obat Alami Sakit Gigi
- Makan Sepuasnya Tanpa Takut Gemuk
- Minuman Pagi yang Dapat Mencegah Pikun
- Agar Tubuh Kembali Kuat Setelah Sakit, Lakukan 7 Langkah Ini
- Cara Kuno yang Tak Biasa untuk Mengobati Flu
- 4 Manfaat Minum Air Putih yang Tak Terduga
- Penyebab Kegagalan dalam Menurunkan Berat Badan
- Kiat Minum Jamu Tanpa Risiko
- Cara yang Benar Menggunakan Minyak Goreng
- Cara Alami Menghilangkan Napas Bau
- Waspadai Makanan Pengikis Tulang
- Telur, Rahasia Cantik Alami dari Luar dan Dalam
- Wortel Bantu Cegah Kepikunan
- Ingin Kulit Awet Muda? Konsumsilah Tomat
- Nutrisi Agar Cepat Hamil
- Resep Sarapan yang Dapat Mengurangi Berat Badan
- Kiat Diet Efektif Dalam Satu Bulan
- Buah dan Sayuran Bantu Berhenti Merokok
- Kurangi Minum Es Teh!
- Ragam Kurma Terpopuler di Dunia
- Sehat Berbuka dengan Air Kelapa
- Kiat Berwisata Sambil Berpuasa
- Jaga Pencernaan, Hindari Ini
- Lima Alternatif Obat Masuk Angin